Manfaatkan Aplikasi Ini Untuk Menerjemahkan Situs Bahasa Asing
Kebutuhan dunia global terus berkembang cepat. Tidak bisa dipungkiri bahwa kemampuan setiap orang berbeda-beda dan sulit rasanya mengikuti kebutuhan akan penerjemah sementara manusia membutuhkan waktu untuk mempelajari bahasa asing. Solusinya adalah menginstall aplikasi terjemahan. Aplikasi terjemahan yang paling populer akhir-akhir ini adalah Google Translate, bahakan ada versi extension yang bisa Anda install pada browser sehingga … Baca Selengkapnya