Apakah anda lagi mencari lokasi/alamat Samsung service center Cibubur yang terdekat dari lokasi anda saat ini. Artikel ini akan membantu anda menemukannya.
Samsung sudah banyak membangun support bisnis/penjualan produknya di Indonesia. Salah satunya adalah layanan service center untuk kebutuhan perbaikan dan konsultasi.
Jika anda memang mengalami permasalahan teknis/non teknis seputar produk Samsung, maka sebaiknya segera mencari alamat terdekat servis center resmi Samsung di kota atau daerah anda.
Dengan layanan service resmi Samsung, anda akan mendapatkan pelayanan dari teknisi ahli serta dukungan dari beragam perangkat perbaikan atau pergantian asli dari pabrikan Samsung.
Contents
Daftar Alamat Samsung Service Center Cibubur

Selain didaerah Bekasi, lokasi service center untuk Samsung juga terdapat didaerah Cibubur. Berikut ini beberala alamat yang bisa kalian ketahui mulai yang terdekat.
Samsung Center CJ
Yang pertama lokasi perbaikan perangkat Samsung berada didaerah Ciracas, detail alamatnya yaitu:
- Alamat: Jl. Jambore No.1, Cibubur, Kec. Ciracas, Kota Jakarta Timur. Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13720.
- Nomor Telepon: 08001128888.
- Situs website: http://www.samsung.com/id/support/
- Jam bukanya: Senin hingga sabtu, dari jam 10 pagi hingga jam 10 malam.
Service Center AHA
- Alamat: Jl. Jambore No.91, RT.6/RW.13, Cibubur, Kec. Ciracas, Kota Jakarta Timur. Daerah Khusus Ibukota Jakarta 13720.
- Nomor telepon: 02187757471.
- Jam oprasional: Senin hingga sabtu mulai pukul 10 pagi, hingga jam 10 malam.
Samsung Service Center Kranggan
Selanjutnya Layanan service untuk perangkat Samsung didaerah Cibubur terdekat adalah didaerah:
- Alamat detail: Komplek Ruko Kranggan Permai, Jl.Raya Kranggan, Kav.RT12 No.6, RT.017/RW.015, Jatisampurna, Kec. Jatisampurna, Kota Bks, Jawa Barat 17433
- Nomor teleponnya: 02122876600.
- Jam oprasionalnya: Senin sampai sabtu dari jam 9 pagi hingga jam 5 sore.
Samsung Service Center Junction
Selanjutnya lokasi perbaikan perangkat Samsung juga ada didaerah Jakarta timur, yakni:
- Alamat : Cibubur Junction No. 30, Jl. Jambore No. 1 – Jakarta Timur
- Jam Operasional: Senin – Minggu : 10:00 – 18:00 (libur di hari nasional)
- Layanan perbaikan: Tablet, Smart Phone, Wireless Charger Stand, Wearable, Accessories, Galaxy Camera.
NB: Lihat Juga Info Samsung Service Center Depok dan Sekitarnya secara Lengkap dan Akurat.
Apakah Ada Layanan Samsung Online 24 Jam?

Iya tentu. Dalam menangani berbagai permasalahan produk Samsung secara cepat, pihak Samsung juga menyediakan layanan online 24 jam.
Kalian bisa menghubungi Call Center Kami di 0800-1128888, atau permintaan bantuan melalui At Your Service untuk dibantu oleh Call Center dari Samsung.
Konsultasi Whatsapp
Jika anda belum bisa melakukan telepon, kalian bisa menghubungi Cs Samsung via WA bussines 0818 021 55777.
Kalian sebagai pengguna produk Samsung bisa berkonsultasi, menanyakan promo produk, menjadwalkan kunjungan teknisi produk elektronik, hingga bisa meminta pemeriksaan produk jarak jauh.
Sambil menyambut masa liburan akhir tahun, pihak Samsung akan membuat para penggunanya tetap dekat dengan keluarga tercinta di manapun mereka berada.
Samsung meluncurkan program “Share The Joy” yang akan membuat konsumen menghilangkan kebosanan mereka karena menunggu perangkat Samsung yang sedang diservis.
Samsung akan membantu dengan memberikan makna lebih, yaitu dengan mengirimkan kartu ucapan pada orang-orang terkasih di manapun berada. Samsung akan mengirimkan ucapan dalam bentuk kartu dengan tambahan hadiah yang cukup menarik.
Penutup
Demikianlah ulasan mengenai Samsung service center Cibubur terdekat disekitar anda.
Sebaiknya anda menghubungi call center Service center Samsung untuk mengkonfirmasi layanan yang anda butuhkan.